Entries by tutik

Sabet Juara Piala Menpora tahun 2023

(18/12/23) Dua mahasiswa  (PGSD UAD) sabet juara yang tergabung dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Taekwondo  dalam kejuaraan Everest Taekwondo. Pada Championship Piala Menpora tahun 2023. Mereka Farhan Kurniawan Mahesta sabet juara 1 Kyorugi U-74 dan windy Briptuandita sabet juara 1 Pomsae Individual Senior Putri. Kompetisi bergengsi ini memperebutkan Piala Kemenpora RI. Perlombaan berlangsung di Gedung […]

TIM PKM-K Spidu Game Raih juara 2 dalam lomba Non-Pimnas

Kamis (30/11/2023) Tim dari Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil mendapat prestasi gemilang dengan meraih juara 2 dalam kegiatan lomba non-pimnas tingkat nasional. Penyelenggra  lomba kali ini Universitas Padjadjaran. Anggota TIM PKM-K adalah Ridwan Amal dan Ersan Firdaus. Dua mahasiswa tersebut senang dan bangga atas prestasi yang telah  ia […]

Mahasiswa PGSD raih Mendali Emas Ajang Pekan Olimpiade 2023

(29/11/23)Ahmad Fajar Mas’udi Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Ahmad Dahlan (PGSD UAD) berhasil meraih mendali emas.  Cabang lomba yang ia ikuti yaitu olimpiade ilmu kebumian tahun 2023 pada ajang pekan olimpiade  tingkat nasional. Ajang  ini mencakup berbagai bidang kompetisi, termasuk akademik, olahraga, dan seni, dengan tujuan untuk mengasah kemampuan dan mempererat persahabatan antar mahasiswa. […]

Mahasiswa PGSD UAD Borong juara yang diadakan oleh Bimawa

Yogyarkarta, (28/11/23). Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil memborong juara dalam berbagai kategori lomba yang diselenggarakan oleh Biro Kemahasiswaan dan Alumni (Bimawa) UAD pada 28 November 2023. Perlombaan ini sebagai bagian dari rangkaian kegiatan Peningkatan Kualitas Mahasiswa dan merupakan ajang kompetisi tahunan dengan peserta dari berbagai program studi […]

Mayda, Juarai Harapan Lomba Menyanyi Solo Song

(29/11/23) Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Ahmad Dahlan (FKIP) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) meraih juara harapan 1 lomba solo tingkat nasional. Universitas Muhammadiyah Kotabumi menyelenggarakan berbagai perlombaan salah satu lombanya yaitu lomba solo song yang berhasil mayda juarai . Tentu kemenangan ini tak lepas dari latihan […]

PGSD FKIP UAD Adakan Sosialisasi Visi Keilmuan dan Kurikulum

Sabtu, 18/11/2023  PGSD FKIP UAD mengadakan sosialisasi visi keilmuan dan kurikulum untuk Dosen dan Mahasiswa PGSD FKIP UAD. Kegiatan berlangsung melalui ruang zoom meeting pada pukul 13.00-selesai WIB. Tujuan prodi melaksanakan kegiatan ini untuk melakukan sosialisasi mengenai visi keilmuan yang terbaru dan mengukur pemahaman mengenai visi tersebut. Kemudian terdapat sesi tanya jawab. Dalam sesi tanya […]

TIM PKM-K Spidu-Game Raih Juara 2 Kompetisi Poster Ilmiah

(17/10/23) Mahasiswa dari Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) berhasil meraih prestasi gemilang juara 2 pada kompetisi poster ilmiah tingkat Universitas. Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) merupakan kegiatan yang berasal dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).  Tim mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (UAD) yang tergabung dalam PKM-K dengan Pembimbing Dr. Widodo Haryono, A.Md., S.T., M.Kes., berhasil […]

PGSD UAD Gelar Workshop Pencermatan Lembar Evaluasi Diri

Jum’at, 17/11/2023 Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Ahmad Dahlan Menggelar Workshop Pencermatan Lembar Evaluasi Diri dengan pembicara M. Ragil Kurniawan M.Pd. dan Hanum Hanifa Sukma, M.Pd. Acara berlangsung di Grand Rohan pada pukul 08.00-16.00 WIB. Peserta yang mengikuti acara tersebut  adalah kalangan dosen PGSD UAD. Pencermatan Lembar Evaluasi Diri merupakan proses mengumpulkan dan menganalisis […]

Revi Indriani Raih Kejuaraan Kompetisi Tapak Suci Nasional 2023

Kabar membanggakan kembali datang dari Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Revi Indriani, mahasiswi berbakat dari Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) meraih juara 2  kategori Seni Regu Mix Campuran Dewasa pada Kejuaraan Airlangga 13th Tapak Suci National Open Championship Tahun 2023.  Kompetisi ini berlangsung di Gedung Olahraga (GOR) Kampus MERR-C Universitas Airlangga sebanyak 1.175 mahasiswa […]

Kampus 5

Universitas Ahmad Dahlan
Jl. Ki Ageng Pemanahan No.19, Sorosutan, Kec. Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55162
Telepon : (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext. –
Faximille : 0274-564604
Email : pgsd[at]uad.ac.id

PGSD Hadir di Sosial Media

Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa

Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan

Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960